Seminar Good Government IT Pemprov Kaltim

Senin tanggal 27 Oktober 2008, saya di telepon Sekretaris Rektor Saudara Rizal Fahmi, saya diminta oleh Pak Rektor untuk mewakili Unmul menghadiri Seminar yang bertemakan tentang pemanfaatan TI dalam birokrasi di Pemerintahan Provinsi Kalimantan Timur. Ketika sampai di ruang seminar, tepatnya di Ruang Ruhui Rahayu Kantor Gubernur Jl. Gajah Mada Samarinda. Terlihat suasana masih lengang […]

Continue Reading

Dosen

DOSEN PENGAJAR PROGRAM MAGISTER ILMU ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MULAWARMAN No Dosen Pengajar Pendidikan & Universitas Bidang Ilmu 1 Prof. Dr. Adri Patton, M.Si S1 Universitas Mulawarman S2 Universitas Brawijaya S3 Administrasi Negara   2 Prof. Dr. H. Adam Idris, M.Si S1 Universitas Mulawarman S2 Universitas Hasanuddin S3 Universitas Brawijaya […]

Continue Reading

Penerimaan Mahasiswa Baru Program Pasca Sarjana Gel. I

Dalam menghadapi era globalisasi dengan berbagai isu-isu baru akan menyebabkan karakter birokrasi yang ada pada saat ini, diperkirakan tidak cukup mampu untuk mengatasi berbagai permasalahan yang kompleks. Selain itu masyarakat juga terus mengalami kemajuan dalam segala aspek yang ditandai muncul dan maraknya isu demokrasi, keterbukaan HAM kelestarian linkungan dan lain sebagainya. Menyadari terjadinya perubahan tersebut, […]

Continue Reading

Kuliah Umum Program Pasca Sarjana Fisip Unmul

Satu tahun akademik terdiri dari dua semester reguler, yaitu: Semester Gasal dan Semester Genap. Sesudah kegiatan perkuliahan semester genap berakhir dapat diselenggarakan kegiatan Semester Alih Tahun. Semester Alih ini dimaksudkan untuk Memberikan kesempatan bagi mereka yang memenuhi syarat untuk mempercepat masa studinya; Memberikan peluang untuk perbaikan nilai mata kuliah yang kurang baik pada semester sebelumnya […]

Continue Reading